Pandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Kota Jambi Terhadap (LKPJ) Walikota Jambi TA 2020

BITNews.id – DPRD Kota Jambi Melaksanakan Rapat Paripurna dalam rangka pandangan umum fraksi-fraksi DPRD Kota Jambi terhadap penyampaian laporan keterangan pertanggungjawaban (LKPJ) walikota jambi tahun anggaran 2020 dan pengenalan aplikasi sidewan secara virtual bertempat diruang swarna bumi DPRD Kota Jambi Rabu( 07/04/2021).

Baca Juga :  Wagub Sani Sambut Kepulangan 447 Jemaah Haji Jambi Kloter 24

Paripurna langsung di pimpin oleh ketua DPRD Kota Jambi Bapak Putra Absor Hasibuan,SH berserta unsur pimpinan DPRD Kota Jambi.Tetap mengikuti protokol kesehatan pada masa pandemi covid-19, dalam kehidupan sehari-hari demi memutus mata rantai penularan wabah covid-19.

Paripurna langsung di hadiri oleh Walikota Jambi Bapak H.Syarif Fasha.ME di dampingi oleh Sekda Kota Jambi Bapak Ir.H.Budidaya,M.for.sc. (wan)

Baca Juga :  Hadiri Rakor Karhutla, Polda Jambi Tempatkan Personel di Pos Lokasi Rawan Penanganan Karhutla