• DISCLAIMER
  • KODE ETIK
  • REDAKSI
  • TENTANG KAMI
  • IKLAN
  • KARIR
  • MEDIA PARTNER
Bitnews
  • Daerah
  • Nasional
  • Politik
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Hukrim
  • Diksosbud
  • Lifestyle
    • Automotive
    • Sport
    • Teknologi
  • BINTAN
  • Lainnya
    • Ekbis
    • Opini
    • Kabar TNI-Polri
    • Advertorial
No Result
View All Result
  • Daerah
  • Nasional
  • Politik
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Hukrim
  • Diksosbud
  • Lifestyle
    • Automotive
    • Sport
    • Teknologi
  • BINTAN
  • Lainnya
    • Ekbis
    • Opini
    • Kabar TNI-Polri
    • Advertorial
No Result
View All Result
Bitnews

Progres Tol Palembang–Betung Capai 73,8 Persen, Hutama Karya Percepat Pembangunan

Bitnews.id by Bitnews.id
7 November 2025
in Daerah
Progres Tol Palembang–Betung Capai 73,8 Persen, Hutama Karya Percepat Pembangunan
Share on FacebookShare on Twitter

BITNews.id – PT Hutama Karya (Persero) memastikan pembangunan ruas Jalan Tol Palembang–Betung, bagian dari jaringan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS), terus dikebut dan berjalan sesuai jadwal.

Hingga awal November 2025, progres konstruksi mencapai 73,8 persen, termasuk Jembatan Sungai Musi yang kini sudah 93,8 persen rampung.

Baca Juga:

Jasa Raharja Gandeng 2.358 Merchant, Beri Apresiasi bagi Wajib Pajak Taat Bayar

Hutama Karya Sampaikan Progres dan Persiapan Pelayanan Nataru di Jalan Tol Sumbagsel

Penukaran Tiket Sajiwa Fest 2025 Dimulai Hari Ini, Catat Jadwal dan Ketentuannya!

Tingkatkan Kualitas Penanganan Perkara, Bareskrim Polri Lakukan Supervisi Wassidik di Polresta Jambi

EVP Pembangunan Jalan Tol (PJT) Hutama Karya, Pulung Satyo Anggono, menyampaikan bahwa percepatan dilakukan secara terukur di seluruh sektor pekerjaan agar target penyelesaian proyek dapat tercapai sesuai rencana.

“Kami fokus menuntaskan konstruksi item utama, terutama Jembatan Sungai Musi yang progresnya sudah di atas 90 persen. Dengan capaian ini, kami optimistis penyelesaian Tol Palembang–Betung dapat dikejar tepat waktu,” ujar Pulung Saryo Anggono., Jumat (7/11/2025).

Pulung menegaskan bahwa percepatan pembangunan tidak hanya menargetkan waktu penyelesaian, tetapi juga menekankan kualitas konstruksi. Menurutnya, konektivitas penuh di koridor Palembang–Betung akan membawa dampak besar terhadap efisiensi waktu tempuh logistik dari arah Kayu Agung menuju Jambi.

“Ruas ini menjadi salah satu tulang punggung konektivitas Sumatera bagian selatan. Ketika tersambung penuh, arus logistik dan mobilitas masyarakat akan lebih cepat dan efisien,” tambahnya.

Hutama Karya juga terus berkoordinasi dengan pemerintah pusat, daerah, dan para pemangku kepentingan untuk mempercepat penyelesaian pengadaan lahan. Diharapkan seluruh ruas tol dapat segera difungsikan sehingga memberikan manfaat maksimal bagi perekonomian wilayah Sumatera Selatan dan sekitarnya. (Red)

 

Next Post
Hutama Karya Sampaikan Progres dan Persiapan Pelayanan Nataru di Jalan Tol Sumbagsel

Hutama Karya Sampaikan Progres dan Persiapan Pelayanan Nataru di Jalan Tol Sumbagsel

Discussion about this post

No Result
View All Result

Berita Terhangat

  • Analisis Unsur dan Struktur dalam Pertunjukan Tari Kecak Bali

    Analisis Unsur dan Struktur dalam Pertunjukan Tari Kecak Bali

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Romi Hariyanto Menjadi Bupati Pertama di Indonesia yang Terima Ramsar’s Award

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kritik Musik pada Official Music Video Lyodra – Pesan Terakhir

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Eksekutor Geng Motor di Hadiahi Timah Panas, Pelaku Mengaku Delapan Kali Beraksi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • PT Sungai Bahar Fasifik Utama Dilaporkan Ke Polda Jambi Oleh LSM Temperak

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PT. DIGITAL MEDIA INFORMATIF

JL.AR. Saleh RT.37 Kelurahan Paal Merah, Kecamatan Paal Merah Kota Jambi
Phone / Wa : 0811-7876-7272
email: redaksibitnewsid@gmail.com

PEDOMAN MEDIA SIBER | REDAKSI | KODE ETIK | TENTANG KAMI | HAK JAWAB & KOREKSI BERITA | KARIR | SOP PERLINDUNGAN WARTAWAN | MEDIA PARTNER

Copyright© 2025 BITNews.id – Inspirasi Era Digital

Developed by – OMG

No Result
View All Result
  • Daerah
  • Nasional
  • Politik
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Hukrim
  • Diksosbud
  • Lifestyle
    • Automotive
    • Sport
    • Teknologi
  • BINTAN
  • Lainnya
    • Ekbis
    • Opini
    • Kabar TNI-Polri
    • Advertorial

© 2025BITNews.id -Developed by: Websiteku.